Apa
itu PR? Pagerank atau biasa disebut PR adalah suatu pemeringkatan
sebuah blog/web yang dihitung oleh Google berdasarkan aktifitas blog
tersebut.
PR yang tinggi tidak begitu saja
kita dapatkan, namun juga membutuhkan proses untuk itu. Karena pada
dasarnya nilai PR bisa menjadi patokan keberhasilan bisnis online.
Berikut di bawah ini saya berikan beberapa tips untuk menaikkan pagerank :
1. One Way Link
Link
yang bagus adalah yang bersifat one way link, dimana blog kita dipasang
di link blog orang lain tanpa kita harus memasang link blog mereka.
Kalau susah, kita juga bisa bertukar link (link exchange).
2. Posting teratur dan Orisinil
Google
akan lebih senang apabila kita memposting suatu artikel yang teratur
dan terus-menerus. Usahakan postingan tersebut orisinil buatan Anda.
Apabila artikel anda hanya tinggal copy paste, maka google akan
mendahulukan link yang sebelumnya ketimbang postingan Anda.
3. Daftarkan ke Blog Direktori
Daftarkan
blog Anda ke situs-situs search engine besar seperti google atau yahoo.
Tapi jika dirasa masih kurang bisa mendaftarkannya di freesubmission
yang dengan sekali klik anda sudah bisa mendaftarkan blog ke beberapa
layanan Search engine dan situs-situs directory lainnya.
4. Link Exchange
Lakukan pertukaran link atau link exchange dengan blog yang setopik.
5. Link Dalam Posting
Selipkan
link postingan Anda sebelumnya pada artikel postingan saat ini. Hal
tersebut dimaksudkan agar pembaca kembali mengklik ke postingan Anda
sebelumnya. Tujuannya agar artikel tersebut tetap bisa dikunjungi dan
mampu meningkatkan popularity konten tersebut karena sering dilihat.
Buatlah juga anchor link yang mengarah ke blog anda sendiri. misal Saya,
Aku, ayah drajat. Tujuannya menambah jumlah url blog yang ke index
google dan juga buat memasang jebakan kalau ada yang Copas artikel kita,
bisa dapat backlink.
6. Dummy Blog
Kalau
Anda kesusahan dalam mencari one way link masih ada cara lainnya.
Buatlah dummy blog (blog sampah) dan menautkannya ke blog Anda.
Namun demikian, tips di atas itu
bukanlah jalan terakhir karena semuanya yang menentukan adalah google
sendiri. Terkadang sebanyak apapun kita melakukan posting namun tetap
saja pagerank tidak bergeser. Bahkan, ada yang posting hanya sekali
namun pagerank nya lebih tinggi.
Yang penting saat ini adalah kita sudah berusaha melakukan yang terbaik untuk blog kita.
1 komentar:
betul itu.
hrs tw rahasia google ny.
mampir sob
www.AREA-PANAS.blogspot.com
Posting Komentar